Wednesday, September 7, 2016

Apa yang di maksud dengan Sistem

Hy sob, lagi browsing mengenai dengan Sistem? Nah situs ini lah yang tepat untuk sobat baca dan di jamin akan mebantu sobat. Sebelumnya apakah sobat sudah tahu apa itu sistem?  

.Kata sistem sendiri berasal dari bahasa latin yaitu systema dan bahasa yunani yaitu sustema yang berarti suatu keasatuan yang terdiri dari elemen – elemen dan kompenen- kompenen yang di  hubungkan untuk memudahkan memberikan informasi, Materi, Dan lain – lain Baiklah sob, langsung saja kita ke topik pembahasan kita, silahkan simak secara seksama.

Pada umumnya setiap sistem memiliki prinsip sebagai berikit

  • Objek. Objek sendiri bisa berbentuk fisik, Absrak, ataupun keduanya sekaligus
  • Atribut. Merupakan penentu kwalitas sistem tersebut
  • Hubungan internal, di antara objek-objek di dalamnya.
  • Lingkungan, merupakan prinsip yang di miliki sistem sesuai tempatnya.


Selain memiliki prinsip sistem juga memiliki elemen – eleman. Di antaranya iyalah:

  • Tujuan

Setiap sistem tentunya memiliki sebuah tujuan, karna tujuan merupakan motivasi untuk menjadi yang lebih baik. Tanpa adanya tujuan maka sistem tidak akan bisa berjalan dengan baik.
  • Masukan

Merupakan segala sesuatu yang masuk ke sistem tersebut dan kemudian akan di proses pada siste tersebut. Masukan terdiri dari dua jenis yaitu. Berwujud dan tidak berwujud.
  • Proses

Merupakan pemerosesan setiap data yang masuk. Dan dalam pemerosesan lah 
  • Keluaran

Keluaran ataupun Output, merupakan keluaran dari sistem setelah di proses.
  • Batas

Batas atau sering di sebut dengan Boundary merupakan merupakan media yang di gunakan untuk memberikan pemisah antar sistem.
  • •Mekanisme Pengendalian dan Umpan Balik Atau pun control 
  • Lingkungan

Merupakan segala sesuatu yang berada  di luar sistem. Setiap lingkungan pada umumnya bisa berpengaruh pada  sistem, pengaruh tersebut bisa menguntungkan dan bisa juga merugikan.
Nah sob, selain memiliki prinsip dan elemen elemen juga terdiri dari 2 tipe  yaitu: 

Tipe – Tipe sitem

1. Atas dasar keterbukaan

Terdiri dari:
  • Sistem fisik atau Bisa di lihat
  • Non fisik atau tidak bisa di lihat


2. Atas dasar kompenena

Terdiri dari
  • Sistem fisik atau Bisa di lihat
  • Non fisik atau tidak bisa di lihat


Nah itulah, apa yang di maksud dengan sistem, semoga dengan adanya artikel ini  bisa membantu sobat semua. Terima kasih telah mengunjugi situs web ini
Previous Post
Next Post
Related Posts

0 comments: